Perancangan Data Warehouse pada Laporan PDPT di Kopertis Wilayah V

Sukarsono Windu Kumoro, Abidarin Rosidi, Armadyah Amborowati

Abstract


Evaluasi terhadap Program Studi pada Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang memperoleh Ijin Penyelenggaraan dari Dirjen Dikti dibutuhkan oleh Koordinator Kopertis Wilayah V. Laporan PDPT telah terkumpul sejak tahun akademik 2002 semester ganjil (2002-1) sampai dengan tahun akademik 2013 semester genap (2013-2) yang terdiri dari data transaksi yang terkait dengan proses belajar mengajar di PTS. Laporan PDPT dari PTS dikerjakan atas dasar “Culture Trust”. Untuk mengatasi permasalahan tersebut dibangun sebuah data warehouse di Kopertis Wilayah V DIY. Data warehouse ini dikembangkan dengan menggunakan Foxpro dan Clipper dikarenakan data yang dilaporkan menggunakan file berekstendi DBF. Foxpro dan Clipper adalah sebuah paket basisdata dan dapat didistribusikan.Dalam pengerjaan pembangunan data warehouse ini akan melalui proses ETL dan pembuatan Star Schema (Skema Bintang) berupa dimensi-dimensi yang terhubung dengan tabel fakta berupa tabel aktifitas perkuliahan mahasiswa, evaluasi program studi dan aktifitas dosen mengajar di seluruh program studi pada PTS yang menjadi binaan Kopertis Wilayah V. Kemudian hasil data warehouse akan dianalisa melalui proses OLAP (On-line Analytical Processing).

The evaluation of the Program on Private Higher Education (PTS) which derive from the Operating Licence required by the Coordinator General of Higher Education Kopertis Region V. PDPT reports have been collected since 2002 semester of the academic year (2002-1) until the second semester of academic year 2013 (2013-2), which consists of transaction data associated with the teaching and learning process in the PTS. PDPT reports of PTS is done on the basis of "Culture Trust".To overcome these problems built a data warehouse in Kopertis Region V DIY. The data warehouse was developed using FoxPro and Clipper because the data reported using a DBF file extension. FoxPro and Clipper is a package database and can be distributed. In the execution of data warehouse development is going through the ETL process and the making of Star Schema (Star Schema) in the form of dimensions that are connected with the fact table in the form of table activity lecturing students, evaluation of courses and activities throughout the faculty teaching courses at private universities being built Kopertis region V. Then the results will be analyzed data warehouse through a process of OLAP (On-line Analytical Processing).


Full Text:

PDF

References


Turban, E., 2005, Sistem Pendukung Keputusandan Sistem Cerdas edisi 7 jilid 1, Penerbit Andi, Yogyakarta.

Gustiawan, I., 2006, Data Warehouse, http://myhut.org/public/datawarehouse.doc, diakses tanggal 16 September 2014.

Amborowati, A., 2008, Perancangan dan Pembuatan Data Warehouse pada Perpustakaan STMIK AMIKOM Yogyakarta, Tesis, Program Studi Magister Teknologi Informasi Jurusan Teknik Elektro, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Connoly, T. C., 1999, Database Systems: A Practical Approach to Design, Implementation, and Managemen England, Addison-Wesley, Boston.




DOI: https://doi.org/10.24076/citec.2016v3i3.82

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

 

Dedicated to:

 

Creative Information Technology Journal (CITEC Journal) is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License