Purwarupa Sistem Kunci Kombinasi Berbasis Sidik Jari dan Sensor Passive Infrared Receiver

Octarifia Kusumawardhani, Panggih Basuki

Abstract


Purwarupa sistem ini dilatar belakangi karena kurangnya sistem keamanan yang memadai sehingga terjadi tindakan pencurian dan penghuni asrama atau kost membawa teman tanpa seizin pemilik kost. Sistem ini mengimplementasikan pola sidik jari penghuni yang telah terdaftar. Dengan menggunakan satu pola sidik jari dipastikan tidak membawa lebih dari satu orang, sehingga sistem dapat mengizinkan akses masuk kost atau asrama maupun menolak akses masuk karena ada orang lain yang tidak terdaftar.
Pengujian sistem dilakukan setiap hari dengan menggunakan beberapa sampel pola sidik jari penghuni yang diambil oleh alat sensor sidik jari Fingerspot U.are.U 4500.Pendeteksian orang menggunakan sensor Passive Infrared Receiver dengan bantuan sensor photodiode untuk menghitung jumlah orang.Untuk mempermudah pendeteksian digunakan sistem minimum ATMega16 dan bahasa pemrograman Bascom AVR.Microsoft Visual Basic 6 digunakan sebagai antarmuka sehingga dapat berinteraksi dengan alat. Data yang telah diambil selanjutnya disimpan dalam basis data menggunakan MySQL dan Microsoft Access 2007.

The prototype of this system is due to the lack of adequate security systems in the boarding house that there was a theft and tenants bring their friends without the permission of the owner of the boarding house. This system is based on fingerprint patterns of the tenants who have been registered. By using a fingerprint pattern for security mechanism, a tenant will not be able to bring his/her friends without permission.
The system is implemented using Fingerspot U.are.U 4500 as the fingerprint reader. The presence and number of people is detected using Passive Infared Receiver and photodiode. In order to simplify the system, detection of people is implemented using ATMega16 as minimum system and Bascom AVR as programming language. Microsoft Visual Basic 6 is used for interaction with the interface. The data whisch have been taken are stored in Microsoft Access 2007 and MySQL.


Full Text:

PDF

References


Darma, 2009, Sistem Biometrika, Edisi 1, Penerbit ANDI, Yogyakarta.

Frieyadie, 2010, Mudah Belajar Pemrograman Database MySQL dengan Microsoft Visual Basic 6.0, Edisi 1, Penerbit ANDI, Yogyakarta.

Imam, 2005, Pemrograman SQL dan Database Server MySQL, Edisi 1, Penerbit ANDI, Yogyakarta.




DOI: https://doi.org/10.24076/citec.2015v2i2.44

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

 

Dedicated to:

 

Creative Information Technology Journal (CITEC Journal) is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License